Asal Usul dan Filosofi Pempek
Terlepas dari statusnya yang hampir setiap hari dikonsumsi oleh orang berdarah Palembang, tak banyak masyarakat Palembang yang mengetahui asal usul nama pempek. Pempek makanan khas Palembang yang komposisi utamanya terdiri dari ikan dan tepung terigu awalnya disebut dengan Kelesan. Mengutip dari KompasTravel pada Rabu (13/2/2019) dari KMS H Andi Syarifuddin selaku pemerhati sejarah Palembang menjelaskan Read more about Asal Usul dan Filosofi Pempek[…]